Penentuan Faktor Berpengaruh dalam Pemilihan Moda Transportasi Perkotaan Berbasis Layanan Online dan Konvensional di Kota Kendari

Authors

  • Andis Prianto Universitas Lakidende, Konawe, Indonesia
  • Rudi Azis Fakultas Teknik, Universitas Lakidende, Indonesia
  • Alkadri Fakultas Teknik, Universits Lakidende, Indonesia
  • Hasddin Fakultas Teknik, Universits Lakidende, Indonesia
  • Villa Evadelvia Ginal Sambari Fakultas Teknik, Universits Lakidende, Indonesia
  • Eva Safitri Maladeni Fakultas Teknik, Universits Lakidende, Indonesia
  • Haydir Fakultas Teknik, Universits Lakidende, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.35326/scej.v8i2.5141

Keywords:

Faktor, Moda Transportasi, Online, Konvensional

Abstract

Kehadiran transportasi online tentunya berdampak pada sikap Masyarakat terhadap penggunaan moda transportasi konvensional. Penelitian ini bertujuan untuk mengamati perilaku perjalanan pengguna transportasi darat antara pengguna transportasi online dengan transportasi konvensional di Kota Kendari. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif, data diperoleh dengan survei langsung dengan bantuan kuesioer yang melibatkan sebanyak 85 orang responden. Hasil penyebaran kuesioner pada penumpang diperoleh sebagian besar (68%) pengguna memilih transportasi online dan 32% memilih Angkutan konvensional sebagai moda yang di pilih. Berdasarkan uji korelasi faktor-faktor yang berpengaruh adalah tarif, waktu, kenyamanan, dan keamanan dengan nilai R square = 0,598% dan menghasilkan persamaan regresi Y = 0.359 + 0.025.X1 + 0.056.X2 + 0.093.X3 + 0.270.X4 . Variabel yang paling banyak berpengaruh pada model pemilihan moda ini adalah kemanan (safety). Secara teortis dapat dinyatakan bahwa waktu pejalan (trevel time), pelayanan (service), dan keamanan (safety) menjadi tiga faktor penting yang paling kuat dalam menentukan sikap Masyarakat dalam memilih moda transportasi, terutama pada layanan transportasi online. Konsekuensi logis dan praktis bahwa bagi penyedia layanan transportasi konvensional untuk dapat survive dalam persaingan layanan transportasi dalam mengintegrasikan tiga hal tersebut agar bisa menjadi pilihan pengguna transportasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-12-25

How to Cite

Prianto, A., Azis, R., Alkadri, Hasddin, Sambari, V. E. G., Maladeni, E. S., & Haydir. (2023). Penentuan Faktor Berpengaruh dalam Pemilihan Moda Transportasi Perkotaan Berbasis Layanan Online dan Konvensional di Kota Kendari. SCEJ (Shell Civil Engineering Journal), 8(2), 51–58. https://doi.org/10.35326/scej.v8i2.5141