EFEKTIVITAS PELAYANAN PERIZIN USAHA PERDAGANGAN MELALUI PROGRAM PAPA JOSS DI KABUPATEN PADANG PARIAMAN

Authors

  • Afif Syarifudin Yahya Institut Pemerintahan Dalam Negeri
  • Arib Zhafran Amzan Institut Pemerintahan Dalam Negeri

DOI:

https://doi.org/10.35326/kybernan.v5i2.2420

Keywords:

Efektivitas, Pelayanan Perizin Usaha Perdagangan, Program PAPA JOSS, Kabupaten Padang Pariaman

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan efektivitas dari Program PAPA JOSS dalam pelayanan Izin Usaha Perdagangan di Kabupaten Padang Pariaman. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan induktif untuk menggambarkan objek penelitian berdasarkan fakta di lapangan. Teknik pengumpulan data dilaksanakan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Kemudian dianalisi melalui reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Program PAPA JOSS di Kabupaten Padang Pariaman berdasarkan dari lima dimensi yang dikaji sudah berjalan secara efektif. Hal ini dapat dilihat dari meningkatnya jumlah masyarakat yang mengurus perizinan, meningkatnya indeks kepuasan masyarakat, dan masyarakat sangat terbantu  karena tidak perlu menghabiskan uang dan tenaga untuk datang langsung ke kantor untuk pengurusan pelayanan perizinan usaha perdagangan.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-09-30

How to Cite

Yahya, A. S., & Amzan, A. Z. (2022). EFEKTIVITAS PELAYANAN PERIZIN USAHA PERDAGANGAN MELALUI PROGRAM PAPA JOSS DI KABUPATEN PADANG PARIAMAN. Kybernan: Jurnal Studi Kepemerintahan, 5(2), 142–154. https://doi.org/10.35326/kybernan.v5i2.2420